Bertugas Sambil Beramal Kata Kapolsek Mandau
BENGKALIS, RANAHRIAU.COM - Bertugas sambil beramal Kata Kapolsek Mandau, dalam menggalakkan program Kegiatan sosial Polisi beradab beramal dan Berbagi sesama umat.
Rombongan Polsek Mandau Polres Bengklis tiba di Panti Usahan pada jam sekira Pukul 09.00 sampai Selesai Wib, Pada Hari Jumat Tanggal 29 Oktober 2021 jalan Tegal Sari Desa Pematang Obo Kecamatan Bathin Solapan Duri.
Kedatangan rombongan Polsek Mandau dalam program polisi berada dan beramal ini, disambut oleh pengurus Panti Usahan AT-TAN'IM dengan penuh haru dan terlihat kebahagiaannya Anak-anak di Panti Asuhan tersebut.
Kapolsek Mandau AKP Jalifer mengatakan, Bertugas Sambil Beramal dan berbagi ini adalah, wujud kepedulian dari program Kegiatan sosial Polisi beradab untuk menyapa Masyarakat lapisan bawah, dengan adanya penyaluran bantuan sembako ini kepada anak-anak yatim dengan harapan kota bersama, semoga tugas polisi bisa mendapatkan yang lebih berkah lagi dan yang terpenting adalah masyarakat dapat merasakan kenyamanannya dengan kehadiran polisi ini serta untuk mencegah generasi muda bangsa kita terpengaruh dari lingkungan Narkotika.


Komentar Via Facebook :